service
Genset Overhaul
Di dalam dunia permesinan, kita sering mendengar istilah ini: OVERHAUL Kadang di Indonesia, istilah ini ditulis dengan tidak tepat, seperti overhol, atau overhold. Jika kita lihat di kamus, Overhaul arti utamanya adalah ‘pemeriksaan’. Namun dalam konteks permesinan, arti kata yang sesungguhnya adalah ‘Bongkar Mesin’. Ya, untuk mesin Genset, istilah Overhaul artinya adalah bongkar mesin! Jadi
Penyebab Engine Overspeed dan Cara Mengatasinya
Setiap mesin didesain untuk bekerja dalam range putaran tertentu. Mesin genset dengan kategori Medium Speed (yang paling banyak kita jumpai di pasaran untuk keperluan industri), didesain untuk bekerja dengan putaran 1500-1800 rotasi per menit (RPM). Namun oleh beberapa sebab, mesin dapat mengalami Overspeed, yaitu keadaan dimana putaran mesin mengalami peningkatan lebih dari yang seharusnya. Gejalanya: