karat
Kanopi Kancingan Dalam vs Luar
Kalau Anda perhatikan model kanopi genset saat-saat ini, kita melihat banyak baut bertonjolan di bagian luar kanopi. Sangat banyak kita jumpai kanopi semacam ini, khususnya untuk kanopi buatan Cina. Kami menyebutnya ‘kancingan luar‘. ‘Kancingan’ karena sebenarnya baut-baut tersebut berfungsi sebagai ‘kancing’ yang mengunci komponen yang satu dengan komponen lain. Dengan kancing tersebut kanopi dapat berdiri
Jenis Stainless Steel Food Grade
Stainless steel sering kita jumpai dan sudah tidak asing lagi. Mulai dari bidang otomotif, furniture, industry, hingga pengolahan makanan. Tapi, apakah stainless steel aman untuk makanan? Banyak alat masak yang terbuat dari stainless steel. Alasannya, karena stainless steel aman terhadap makanan, tahan lama, dan mudah dibersihkan. Kelebihan ini yang membuat stainless steel banyak digunakan di
Mengenal Korosi atau Karat
Karat atau korosi sering Anda jumpai pada besi dan baja disekitar Anda. Apalagi jika besi dan baja tersebut terendam oleh air, maka makin cepat pertumbuhan karatnya. Apa sebenarnya karat/korosi itu? Bagaimana bisa terjadi? Dan, bagaimana cara mencegah terjadinya karat? Karat atau korosi pada logam adalah proses rusaknya logam besi/baja karena terjadinya reaksi kimia antara logam
Macam-macam Stainless Steel dan Keunggulannya
Stainless steel adalah salah satu material yang tidak asing di telinga kita. Apakah Anda memiliki panci, wajan, piring, pisau, dan perabotan yang terbuat dari stainless steel? Bahkan, pen untuk patah tulang, juga ada yang stainless. Apa sebenarnya keunggulan stainless steel? Stainless steel terbuat dari besi dengan campuran lain, seperti krom, nikel, molibden, silikon dan mangan.
Benarkah Stainless Steel Anti Karat?
“Stainless Steel itu besi anti karat”. Asumsi tadi tertanam dalam benak kita bukan? Apakah Anda tahu, sebenarnya stainless steel BISA berkarat. Stainless steel bukan logam mulia seperti emas atau platina, yang tidak mengalami korosi akibat kondisi lingkungan. Stainless steel memang lebih TAHAN karat, tetapi bukan ANTI karat. Ketahanan itu terjadi karena permukaan Stainless steel dilindungi oleh